WAKILI PUSTAKAWAN IAIN BENGKULU, SUTRIONO LOLOS CALL PAPER DI UIN ACEH
Bertempat di Aula Hotel Mita Mulia Banda Aceh tanggal 2-4 Maret 2020, Sutriono, S.IPI.,M.Pd.I mewakili pustakawan Institut Agama Islam Negeri Bengkulu mengikuti workshop riset bagi pustakawan serta presentasi paper dalam…